Importir Ferrari di Korea Selatan, Forza Motors Korea (FMK), mengatakan penjualan mobil sport itu akan melebihi 300 unit tahun ini menyusul meningkatnya permintaan di negara itu.
“Kami berencana memperkenalkan model SUV pertama pada September dan model mobil listrik penuh pada 2025,” ujar Choi.
Ingin berdiskusi dengan redaksi mengenai artikel di atas? Mari bergabung di grup Telegram GoOto.